Mohon tunggu...
Efa Butar butar
Efa Butar butar Mohon Tunggu... Penulis - Content Writer

Content Writer | https://www.anabutarbutar.com/

Selanjutnya

Tutup

Financial Pilihan

Pilih Asuransi Kini Tak Semenakutkan Dulu Lagi

19 Januari 2022   23:29 Diperbarui: 19 Januari 2022   23:36 250
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Kilas balik daftar asuransi tahun 2015

Alih-alih tahun-tahun ke belakang, kenapa saya malah milih tahun 2015?

Karena di tahun itulah pertama kali saya berkecimpung dalam dunia kerja. Tahun itulah saya tahu sensasi bahagia menerima gaji pertama. Sambil senyum-senyum, saya terus saja memandangi deretan angka itu di buku rekening. 

"Finally punya penghasilan sendiri!"

Bicara tentang gaji pertama, kita tentu juga bicara urusan pendaftaran rekening.

Saat kuliah dulu saya sebetulnya sudah punya rekening, namun, karena berbeda bank, perusahaan tempat saya bekerja meminta saya untuk tetap membuka rekening baru.

Dan di sanalah saya, berhadapan dengan seorang Customer Service (CS) pria yang lokasi banknya tak jauh dari kantor. Itupun sebetulnya saya curi-curi waktu kerja untuk buka rekening.

Sudah jadi rahasia umum, bahwa ketika seorang customer membeli produk, penjual akan menawarkan produk lainnya yang mungkin sedang dibutuhkan pelanggan tersebut. Hal ini jugalah yang terjadi pada saya.

Setelah menyerahkan kembali formulir pendaftaran yang telah saya isi, Customer Service tersebut memberikan cukup banyak informasi terkait asuransi kesehatan.

Saya pikir saat itu mungkin hanya bagian dari tanggungjawab CS tersebut. Saya tak tahu menahu tentang asuransi.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Financial Selengkapnya
Lihat Financial Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun