Mohon tunggu...
Efa Butar butar
Efa Butar butar Mohon Tunggu... Content Writer

Content Writer | https://www.anabutarbutar.com/

Selanjutnya

Tutup

Fiksiana Pilihan

[Tantangan 100 Hari Menulis Novel] The Oxygen

15 Maret 2016   21:43 Diperbarui: 15 Maret 2016   21:59 7
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Novel. Sumber ilustrasi: PEXELS/Fotografierende

"Hey...Heyy.. Bangun!!" Tangan pria itu mengguncang bahunya, menepuk wajahnya. Kekuatan yang seolah semakin habis disedot alam membuat sang gadis tak mampu bahkan untuk memberi jawaban termudah sekalipun. Setidaknya mengedipkan mata atau tersenyum. Teriakan pria itu samar di telinganya, matanya mengedip perlahan lalu semua terlihat gelap pekat.

Pria tersebut mendekapnya erat. Merangkul dalam pelukannya. Berlari menuju sebuah ambulans yang entah bagaimana bisa menghampiri mereka. Sementara beberapa tim penyelamat yang lain mengambil posisi mengamankan kobaran api di bawah sana. Pria itu meletakkan tubuh sang gadis pada tempat tidur dorong yang telah disiapkan oleh tim medis,  dan akhirnya semuanya menggelap...

 

*Karya ini untuk mengikuti tantangan 100 hari menulis novel Fiksiana Community

 

Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Fiksiana Selengkapnya
Lihat Fiksiana Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun