[caption caption="www.telegraph.co.uk"][/caption]Wah tentunya hari ini masih pada rame membahas peristiwa kemarin di Ibukota Jakarta, ada banyak Informasi, banyak video, banyak foto yang tersebar di media baik online maupun pada media massa. Terkait dengan hal itu saya akan membahas mengenai digital forensic image/foto. tujuannya agar rekan rekan menjadi lebih aware bahwa tidak semua foto yang beredar adalah bener bener asli, tanpa adanya tanpa modifikasi, bisa jadi mungkin ada perubahan baik minor atau major. Artikel ini diturunkan lebih untuk menunjukkan bagaimana Digital Forensic Image itu bekerja, masalah foto ini cuma kebetulan saya pilih saja.
Baik mari kita mulai, saya coba untuk menelaah salah satu foto yang saya temukan di media online, saya ambil dari www.telegraph.co.uk dengan ukuran 620×387, yang menampilkan salah satu sosok pelaku teror, adapun gambarnya adalah sebagai berikut:
Â
Kita lihat ada beberapa Informasi yang kita temukan , antara lain
1.Static Info yang berisi ukuran file, file type dan hashes
Â
Exif adalah standar image format untuk gambar, sound yang umumnya digunakan oleh digital kamera.
Â
3.Informasi IPTC
IPTC ( International Press Telecommunications Council) yang memperbolehkan pertukaran antar media massa dan news agensi. Lagi lagi saya menemukan copyright©:
5.Informasi ELA ( Error Level Analysis)
6.Informasi Signatures
Informasi yang menunjukkan ‘fingerprint’ lain dari image tersebut :
Hasilnya adalah sebagai berikut :
Clone Detection
Baselinenya dari semua hak terkait digital forensic di atas, menurut saya foto yang saya contohkan diatas sudah mengalami retouch disana sini, asumsi saya mungkin untuk kepentingan media agar tampak bagus , saya tidak mengatakan foto tersebut palsu sebab faktanya sosok tersebut adalah ada dan nyata, hanya sekali lagi foto yang tampak ‘alami’ diatas sepertinya sudah mengalami retouch di sana sini.
Asumsi lain? silahkan ber asumsi sendiri, saya hanya menyajikan fakta :)
Demikian dapat saya sampaikan, semoga bermanfaat.
Â
Salam
Edy Susanto
Â
Referensi
https://en.wikipedia.org/wiki/IPTC_Information_Interchange_Model
https://en.wikipedia.org/wiki/Exchangeable_image_file_format
http://www.errorlevelanalysis.com/
https://29a.ch/photo-forensics/#error-level-analysis
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H