Mohon tunggu...
Edukasi Ikfar
Edukasi Ikfar Mohon Tunggu... Guru - Penggiat Pendidikan di Kutai Timur

Olahraga merupakan kegemaran yang saat ini sedang jarang sekali saya lakukan. Konten yang paling saya minati berkaitan tentang teknologi, otomotif, usaha peternakan dan Tausyah Agama.

Selanjutnya

Tutup

Parenting

Upaya Pencegahan & Penanganan Kekerasan di TK Tunas Harapan melalui Lagu

27 Februari 2024   05:15 Diperbarui: 27 Februari 2024   05:26 66
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Senam dan Bernyanyi  "Sentuhan Boleh" Anak-anak TK Tunas Harapan

Sebagai upaya dalam mengurangi kasus kekerasan di lingkungan sekolah, pemerintah mengeluarkan kebijakan tentang Pencegahan dan Penanganan Kasus Kekerasan di Lingkungan Sekolah. TK Tunas Harapan telah membentuk Tim Pencegahan dan Penanganan Kekerasan (TPPK) di Lingkungan Sekolah, salah satu upaya yang dilakukan adalah dengan pendekatan kepada anak-anak melalui kegiatan menyanyi "Sentuhan Boleh".

Kegiatan sosialisasi "Sentuhan Boleh" ini dilaksanakan pada hari Sabtu, 17 Februari 2024 yang bertempat di halaman TK Tunas Harapan. Dalam sosialisasi ini sekolah mengadakan beberapa kegiatan yaitu, senam serta bernyanyi lagu "Sentuhan Boleh", dan dilanjutkan dengan sosialisasi tentang bagian tubuh mana saja yang tidak boleh dipegang oleh orang lain.

Melalui kegiatan ini diharapkan anak-anak mampu menjaga diri agar tidak sembarangan orang bisa memegang bagian tubuhnya, serta dapat mencegah anak-anak menjadi korban tindakan kekerasan secara verbal maupun non verbal.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Parenting Selengkapnya
Lihat Parenting Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun