Mohon tunggu...
Eko Adri Wahyudiono
Eko Adri Wahyudiono Mohon Tunggu... Guru - ASN Kemendikbud Ristek

Mengajar dan mendidik semua anak bangsa. Hobi : Traveling, tenis, renang, gitar, bersepeda, nonton film, baca semua genre buku, menulis artikel dan novel.

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Artikel Utama

Layakkah Petugas Keamanan Mendapat Penghargaan atau Tanda Jasa?

10 November 2023   11:48 Diperbarui: 11 November 2023   17:30 1509
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Roy, Security yang berdedikasi di salah satu sekolah. Sumber gambar dokumen pribadi.

Coba amati, saat ada hajatan manten atau pernikahan, begitu banyak petugas keamanan dari masyarakat sekitar yang rela berpanas panasan demi menjaga keamanan acara dengan berpakaiian Hansip (Pertahanan Sipil) yang berwarna hijau.

Perlukah mereka mendapatkan tanda jasa?

Pertanyaan oratoris di atas akhirnya terkembali pada pemangku kebijakan atau atasan masing-masing. Tanda jasa itu bisa berupa medali, sertifikat penghargaan sebagai bentuk pengakuan akan pengabdian dan prestasinya.

Bisa juga dalam bentuk kelayakan honor atau gaji yang didapat untuk keberlangsungan hidup mereka sehari-hari dibanding besarnya beban pekerjaannya. Namun, pada praktiknya, semua itu terkadang hanya dipandang sebelah mata.

Padahal, meskipun menjadi Satpam atau security, mereka juga telah menjalani dan harus dinyatakan lulus dari pendidikan militer dasar dan juga kepelatihan termasuk bela diri serta memahami isyarat lalu lintas sebagai syarat kompetensi utama untuk menjadi petugas keamanan.

Belum termasuk kemampuan dalam penanganan huru hara atau perkelahian anak sekolah, itu semua sudah harus dikuasai oleh para petugas keamanan. Sungguh pekerjaan yang berat, kan?!

Tidak heran, sosok banyak mas Roy dan Roy lainnya sebagai petugas keamanan di berbagai instansi vital milik pemerintah atau swasta patut mendapatkan tanda jasa, apresiasi, penghargaan dan reward dalam bentuk tunjangan khusus.

Senyampang memperingari Hari Pahlawan 2023, contoh sosok Roy sebenarnya merupakan salah satu figur Pahlawan Keamanan di sekolah bagi kita semua para guru dan murid meskipun hampir tidak pernah tersentuh bentuk penghargaan atau tanda jasa nyata.

Selamat Hari Pahlawan 2023

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun