Mohon tunggu...
dzikrira
dzikrira Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Informatika yang Suka Traveling

-

Selanjutnya

Tutup

Trip Pilihan

Kereta Panoramic, Cara Unik Menikmati Pemandangan Lewat Kereta

14 November 2024   18:29 Diperbarui: 14 November 2024   18:34 36
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Rute Kereta Panoramic di Indonesia

Kereta Panoramic di Indonesia beroperasi secara reguler pada jalur-jalur wisata yang didominasi oleh pemandangan pegunungan, seperti rute dari Bandung menuju Yogyakarta atau rute Jakarta menuju Bandung dan Garut. Berikut adalah daftar kereta api yang memiliki Kereta Panoramic beserta rutenya:

  • KA Argo Wilis (Surabaya Gubeng - Bandung PP)
  • KA Turangga (Surabaya Gubeng - Bandung PP)
  • KA Argo Parahyangan (Bandung - Gambir PP)
  • KA Pangandaran (Banjar - Gambir PP)
  • KA Papandayan (Garut - Gambir PP)

Untuk tarif dan jadwal perjalanannya bisa cek berkala via Access by KAI atau lewat platform pemesanan tiket online lainnya. Harga tiket Kereta Panoramic sedikit lebih tinggi dibandingkan kereta biasa, namun pengalaman yang ditawarkan sepadan dengan kenyamanan dan keunikannya. 

Kesimpulan

Arsip pribadi
Arsip pribadi

Kereta Panoramic adalah pilihan yang tepat bagi mereka yang ingin menikmati perjalanan panjang tanpa merasa bosan. Dengan fasilitas modern, desain yang nyaman, serta pemandangan yang memukau, kereta ini menjadi solusi transportasi sekaligus wisata yang unik di Indonesia. Bagi Anda yang ingin merasakan perjalanan tak terlupakan sambil menikmati panorama indah sepanjang jalur kereta, Kereta Panoramic patut untuk dicoba!

Jangan lupa cek video review naik Kereta Panoramic!!


Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun