Mohon tunggu...
Fadhilatun
Fadhilatun Mohon Tunggu... Full Time Blogger - Penulis lepas

Memulai menulis di dunia blog sejak 2020, menambah wawasan dan berbagi pengetahuan.

Selanjutnya

Tutup

Financial Pilihan

Raih Untung Berlipat, Berikut 8 Tips Membeli Reksadana untuk Pemula

18 Agustus 2020   21:44 Diperbarui: 18 Agustus 2020   21:52 147
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Investasi Untung Reksadana (source: freepik)

Investasi adalah salah satu cara untuk mengalokasikan pendapatan atau uang yang dimiliki ke arah yang lebih baik. Manfaat yang anda peroleh untuk jangka panjang sangat banyak dengan memutuskan investasi ini. Oleh karena itu, penting sekali memilih instrumen investasi yang tepat seperti Reksadana. Investasi melalui platform ini sangat mudah, cara membeli reksadana ini terdiri atas beberapa cara. Yuk intip ulasan di bawah ini  yang cocok untuk pemula!

Tips Membeli Instrumen Investasi di Reksadana

1. Membeli Secara Online

Salah satu cara yang mudah dilakukan saat membeli instrumen investasi adalah dengan cara online. Selain mudah, membeli secara online ini membuat prosesnya menjadi lebih mudah. Anda tidak perlu mengeluarkan tenaga dan uang untuk beranjak dari rumah, sehingga lebih praktis. Terutama di masa pandemi ini yang harus berjaga jarak dengan banyak orang. Harga yang harus anda keluarkan untuk reksadana ini juga jauh lebih murah daripada offline.

2. Investasi 100 Ribu

Ingin investasi tapi uang belum mencukupi? Tidak perlu khawatir karena saat ini telah tersedia instrumen untuk investasi yang dapat dimulai dengan nominal yang kecil. Siapkan dana 100 ribu rupiah sebagai dana awal untuk memulai investasi di reksadana. Nominal ini cukup besar, tetapi dapat anda cicil dengan menabung terlebih dahulu. Saat uang sudah terkumpul, anda dapat membeli instrumen di reksadana sebagai langkah awal memulai investasi.

3. Prospektus

Sebelum memulai sebuah investasi, anda harus mempelajari dokumen penting terlebih dahulu agar tidak salah memahami sistemnya. Membeli reksadana pun harus membaca dokumen prospektus terlebih dahulu. Mengenal lebih dalam instrumen yang akan dibeli agar tidak salah satupun menyesal. Informasi itu ada di dalam prospektus, sehingga wajib mengunduh di laman resmi penjual reksadana dan pastikan mengunduh dokumen terbaru.

4. Manajer Investasi

Goal investasi (source: www.tangselradar.com)
Goal investasi (source: www.tangselradar.com)

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Financial Selengkapnya
Lihat Financial Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun