Mohon tunggu...
Dwi W Setiorini
Dwi W Setiorini Mohon Tunggu... -

HR Consultant dengan fokus tulisan kepada bagaimana berkarir di dunia industri. https://www.linkedin.com/in/dwisetyorini/

Selanjutnya

Tutup

Worklife Pilihan

Jangan Pernah Mencoba Berkarir di Jepang

22 Agustus 2018   08:09 Diperbarui: 22 Agustus 2018   16:33 1004
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

â‘¢Administrasi

Mahir dengan Ms. Word terutama Excel? Bila belum, mungkin belum saatnya untuk mengadu nasib di Jepang. Keterampilan di bidang administrasi, terutama berhubungan dengan pengoperasian komputer adalah hal mutlak untuk bisa bersaing di dunia kerja. Di dalam negeri apalagi luar negeri. Input data dengan excel, presentasi kerja dengan power point, mahir menggunakan Ms. Word adalah hal dasar dalam keterampilan adminitrasi. Bahkan keterampilan ini bisa memberi anda jalan untuk mengembangkan keterampilang ke bidang akuntansi dan posisi lain.

2. Bahasa

Tidak dapat dipungkiri, untuk bisa bekerja di luar negeri keterampilang berbahasa mutlak diperlukan. Bahasa Inggris itu pasti, untuk Jepang, penguasaan Bahasa Jepang juga sangat disarankan. Jumlah penduduk lokal yang juga penutur Bahasa Inggris yang masih terbatas di Jepang menjadikan salah satu faktor lambatnya perusahaan Jepang untuk menjadi perusahaan yang men-global dan memiliki keberagaman. Sebagai perantau di Jepang, sangat disarankan untuk bisa berbahasa Jepang dengan luwes untuk lebih mendapatkan kesempatan bekerja.

Setelah 2 persiapan dasar tersebut sudah diketahui, maka langkah berikutnya adalah mencari lowongan yang tepat untuk di coba. Informasi mengenai lowongan kerja di Jepang dapat anda lihat di website perusahaan yang anda minati. Pelajari baik-baik sambil bertanya, layakkah untuk memasukkan lamaran? Selain melalui website perusahaan, jalan lain yang bisa di tempuh adalah melalui recruitment agency, walaupun memiliki batas tertentu, recruitment agency, bisa membantu memperlancar menemukan jalan karir ke Jepang. Tanpa persiapan yang memadai, jangan pernah mencoba berkarir di Jepang.

Selamat mencoba.

Dwi Wahyu Setyorini

HR Consultant

Tentang penulis:

Nama : Dwi Wahyu Setyorini

https://www.linkedin.com/in/dwisetyorini/

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Worklife Selengkapnya
Lihat Worklife Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun