Lukisan Bergaya" Realisme magis"
Selain sisi magis, Couteau disebut sebagai pelukis dengan aliran "realisme magis". Gambaran sabung ayam, perjudian karena pengaruh budaya dan sudut pandang perempuan menghadapi problem masyarakat, rumah tangga dan dunia Bali yang penuh ritual.Â
Dan kota- kota unik Asia lainnya.Berbeda dengan Walter Spies, Le Mayeur yang juga sangat mencintai Bali dan budayanya. Ia menampilkan Bali bukan dengan sudut pandang eksotis.
Tapi, dari sudut pandang perempuan dalam memandang gejolak kultural masyarakatnya. Mungkin ada semacam kegelisahan saat lelaki asyik dan terlalu asyik dengan dunia perjudian, sabung ayam, sementara ia menggambarkan kegiatan-kegiatan perempuan dalam lingkaran budaya Bali yang kental.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H