Mohon tunggu...
Dwi Astutik
Dwi Astutik Mohon Tunggu... Guru - Guru

Hobi bernyanyi dan menari

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Lempung Tepung dapat Meningkatan Motorik Halus Anak

20 November 2022   20:21 Diperbarui: 20 November 2022   20:35 280
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Lempung tepung, mungkin bunda-bunda sudah tidak asing lagi dengan permainan atau media bermain anak yang satu ini. Karena semua orang baik di rumah maupun di sekolah banyak menggunakan media lempung tepung untuk media bermain anak. Namun apakah sudah tahu kalua lempung tepung dapat meningkatkan perkembangan kemampuan motori halus pada anak usia dini.

Lempung tepung sejenis dengan plastisin yang dapat kita beli di toko-toko, tapi lempung tepung ini lebih aman untuk anak dari segi bahan pembuantannya yang tidak berdampak buruk pada anak dan kitapun dapat membuatnya sendiri di rumah bersama anak. Lempung tepung ini terbuat dari tepung terigu, air, minyak goreng, pewarna makanan, dan garam. Dari semua bahan tersebut pastinya ada di rumah bunda-bunda semuanya. Kita dapat membuatnya bersama anak.

Dari kegiatan membuat tersebut anak dapat mengenal alat dan bahan, anak dapat mencampurkan semua bahan dengan tangannya sendiri. Setelah lempung tepung jadi seperti adonan, ajaklah anak untuk membentuk lempung tepung menjadi berbagai macam bentuk sesuai dengan kreativitas anak. Dari kegiatan membentuk tersebut anak dapat melakukan gerakan pada kedua tangannya, gerakan meremas dan memilin lempung tepung tersebut. Dari kegiatan tersebut dapat melatih motori halus anak usia dini.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun