Mohon tunggu...
Dwi Sugiastutik
Dwi Sugiastutik Mohon Tunggu... Lainnya - Stay cool

Aku ada dari sisi baikmu saja, dan aku pergi ketika kau tak mau menerima yg baik🥰

Selanjutnya

Tutup

Diary

Polemik Aku, Kamu, dan Beliau

22 Agustus 2021   16:15 Diperbarui: 22 Agustus 2021   16:16 61
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Diary. Sumber ilustrasi: PEXELS/Markus Winkler

Aku datang menyambut cinta yang dia beri dengan tulus, aku dan dia sekarang jadi kita. Semua tentang kita.. 

Melangkah membingkai asa berbekal segenap doa melangkah berucap Bismillahirrahmanirrahim

Saya memilih mengikuti jejakmu jauh merantau meninggalkan banyak cinta yang besar dirumah masa kecil.. Saat aq dewasa harus pergi meninggalkan mereka bukan perkara mudah. Ada gejolak di hati, ada sisi lain yang harus siap aku bagi karena semua adalah bentuk ibadah. Ku kuatkan langkah hatiku karena Allah. Semua serasa up n down. 

Berada di lingkungan baru, masuk dg banyak karakter baru banyak hal yang harus dipelajari, aku harus beradaptasi dengan banyak dalam waktu singkat itu tentu tidak mudah. 

Seiring waktu ternyata banyak konflik yang terjadi karena perbedaan persepsi, cintaku bukan untuk merebut dia yang saat ini menjadi suamiku, dia yang dulu kau kandung. Tidak ingin merebut perhatian dan cintanya. 

Hingga timbul kecemburuan di hatimu. Se kecewanya saya, hanya berpasrah kepada Allah. Saya Terima sikap tidak legowonya beliau kepada saya. Saya hanya manusia penuh kekurangan. Saya memilih jalan ini niat karena Allah. Meski terasa berat dg ada perpisahan. Allah penuntun saya, pembimbing saya... 

Tuban, 22 Agustus 2021

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Diary Selengkapnya
Lihat Diary Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun