Kelima, penetapan aturan dan sanksi yang jelas. Â aturan bisa berupa aturan tertulis dan aturan tidak tertulis. Aturan dan sanksi yang jelas dapat menjadi factor pendukung dalam penguatan karakter.Â
Aturan dan sanksi yang jelas merupakan aturan yang harus dilakukan dan dilaksanakan dengan mutlak, siapapun yang melanggar harus dikenakan sanksi. Disetiap lingkungan  memilki aturan dan sanksi berbeda-beda. Contoh aturan dan sanksi di sekolah akan berbeda dengan aturan dan sanksi di rumah.
Keenam, inovasi tentang edukasi pendidikan karakter melalui platfrom media sosial. Tak dipungkiri, media sosial merupakan kebutuhan semua kalangan, sehingga dengan memberikan edukasi pendidikan karakter adalah satu cara yang tepat terutama bagi milenial untuk menanamkan dan memberitahu tentang karakter.
Dengan cara tersebut dapat dijadikan acuan sebagai solusi untk meminimaalisir dampak di era digital karena masyarakat sudah mempunyai pendidikan karakter yang kuat, serta norma dan niai yang dijadian pedoman.Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H