Mohon tunggu...
Dsk Md Kurnia Widyasari
Dsk Md Kurnia Widyasari Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa
Akun Diblokir

Akun ini diblokir karena melanggar Syarat dan Ketentuan Kompasiana.
Untuk informasi lebih lanjut Anda dapat menghubungi kami melalui fitur bantuan.

Mahasiswa Universitas Pendidikan Ganesha (Undiksha)

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

Konfigurasi Elektron (Prinsip Aufbau, Aturan Hund, dan Larangan Pauli)

4 Oktober 2022   09:00 Diperbarui: 4 Oktober 2022   09:02 3911
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Berhubungan dengan aturan Hund sebelumnya, terdapat Larangan Pauli merupakan suatu aturan yang memiliki hubungan dengan bilangan kuantum spin. Larangan Pauli dicetuskan oleh seorang ahli bernama Wolfgang Pauli yang menyatakan bahwa tidak ada elektron dalam atom yang memiliki empat bilangan kuantum yang sama. 

Artinya, apabila terdapat dua buah elektron yang menempati orbital sama yaitu n, l, dan m sama, jadi kedua elektron ini harus berbeda dalam bilangan kuantum spinnya. Sehingga, dua buah elektron yang memiliki bilangan kuantum utama, azimut, dan magnetik  sama dalam satu orbital harus mempunyai bilangan kuantum spin yang berbeda dengan istilah kedua elektron harus berpasangan. 

Adapun setiap orbital dapat menampung maksimum dua buah elektron. Untuk mengimbangi terjadinya gaya tolak-menolak antara elektron-elektron tersebut maka dua elektron di dalam satu orbital harus selalu berotasi dalam arah yang berlawanan. Seperti sub kulit s (satu orbital dengan maksimum dua elektron), sub kulit p (tiga orbital dengan maksimum enam elektron) sub kulit d  (terdapat lima orbital dengan maksimum sepuluh elektron) dan  selanjutnya sub kulit f (tujuh orbital dengan maksimum empat belas elektron).

Jadi dapat disimpulkan bahwa konfigurasi elektron merupakan distribusi elektron dari suatu atom pada sebuah orbital. Konfigurasi elektron tidak dituliskan secara sembarang tetapi berdasarkan kenaikan energi serta terdapat tiga aturan untuk menentukan konfigurasi elektron yang mengikuti Prinsip Aufbau, Aturan Hund dan juga Larangan Pauli.

           

           

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun