Ketiga: Iman tidak cukup dalam hati tapi harus diwujudkan dalam bentuk perbuatan atau tindakan nyata.
sebagaimana di sampaikan di atas bahwa Iman tanpa amal itu hampa sedangkan amal tanpa iman itu percuma. Iman adalah fondasi sedangkan amal adalah implementasi. oleh Karen itu dalam definisinya iman adalah:
iman adalah pembenaran dengan hati, dan ikrar dengan lisan, dan pengamalan dengan anggota tubuh
.
maksud: 'Iman itu berupa pembenaran hati' artinya hati menerima semua ajaran yang dibawa oleh Rasul shallallahu 'alahi wa sallam. 'Pengakuan dengan lisan' artinya mengucapkan dua kalimat syahadat 'asyhadu an la ilaha illallah wa asyhadu anna Muhammadar rasulullah'. Sedangkan 'perbuatan dengan anggota badan' artinya amal hati yang berupa keyakinan-keyakinan dan beramal dengan anggota badan yang lainnya dengan melakukan ibadah-ibadah sesuai dengan kemampuannya.
lalu berkata imam al-Ajuri ulama bermazhad al-syafii
"Seseorang tidak menjadi mu'min (beriman) kecuali terkumpul padanya tiga hal tersebut."
Â
Adapun yang keempat, kenapa kata iman selalu bergandengan dengan amal, mengudung isyarat agar kita menjaga keseimbangan hubungan vertical kepada Allah melalui ibadah, dan hubungan horizontal kepada sesame manusia.
Dalam sebuah hadis, Nabi SAW bersabda:
: . [ ]