Mohon tunggu...
Donny Kusuma
Donny Kusuma Mohon Tunggu... Foto/Videografer - suka gambar dan kreasi

suka gambar dan kreasi suatu karya

Selanjutnya

Tutup

Film

Trigun Stampede: Adaptasi Anime Classic Remake Terbaik

22 Juli 2023   14:31 Diperbarui: 22 Juli 2023   14:35 386
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Screenshot dari series Trigun Stampede

Trigun Stampede adalah serial televisi anime Jepang yang dibuat oleh Studio Orange sebagai adaptasi kedua dari serial manga klasik Trigun dan juga serial anime Trigun (1998) disutradai oleh Yasuhiro Nightow. 

Trigun Stampede diceritakan ulang dimana pemain karakter utama dalam serial anime Trigun bernama Vash the Stampede yang dikenal sebagai penjahat terkenal di Planet No Man's Land yang diburu oleh pemburu hadiah seharga 60 milliar $$, dengan reputasi sebagai Humanoid Typhoon yang selalu membawa perkara buruk di setiap permukiman yang dia sampai. Sang Jurnalis dari Bernardilli News Agency bernama Meryl Stryfe dan Senior Roberto De Niro ingin membuat berita dan mencari tahu lebih dalam tentang penjahat terkenal bernama Vash agar bisa mengungkapkan rahasia gelap dari Vash yang selalu berkeliaran di No Man's Land, akan tetapi apakah Vash benar-benar buruk rupa atau hanya ilusi dengan reputasi yang buruk meskipun Vash adalah orang yang sangat baik hati?

Screenshot dari series Trigun Stampede
Screenshot dari series Trigun Stampede
Trigun Stampede hanya dibuat dalam 12 episode akan tetapi setiap episode memiliki pesona artistik yang indah dan juga cerita yang mendalam dan kesan gelap, meskipun begitu, Trigun Stampede dapat menyajikan sensasi yang euphorik dan kesedihan setiap episode yang ditonton. Trigun Stampede juga dibuat dalam animasi grafik komputer 3 dimensi (3D) yang fenomenal dan indah dalam setiap sentuhan detail dalam ekspresi dan juga dunia sekitarnya di Planet No Man's Land. Jika anda ingin bernostalgia dari serial anime klasik Trigun (1998), anda harus menonton serial remake Trigun Stampede. Anda terjamin akan terpesona dalam keindahan dan keren dalam aksi di serial Trigun Stampede.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun