Mohon tunggu...
Doni Punyablog
Doni Punyablog Mohon Tunggu... -

Saya menyukai Kamu, Iyaa Kamu :D

Selanjutnya

Tutup

Travel Story

Mau Coba Berwisata Bawah Laut di Indonesia?

4 Maret 2015   22:21 Diperbarui: 17 Juni 2015   10:10 34
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Sumber Image : www.bookingdibali.com

Setiap orang memang memiliki minat yang berbeda jika berhubungan dengan wisata. Ada yang senang mendaki gunung dan lebih tertarik untuk menghabiskan waktu liburannya di gunung, ada yang yang senang melakukan snorkling atau diving ke dasar laut, dan ada juga yang senang menghabiskan waktu liburannya untuk berwisata sejarah. Nah, untuk anda yang sangat senang melakukan wiasta bawah laut, berikut beberapa wisata bawah laut terbaik yang ada di Indonesia. Tempatnya memang sangat berjauhan dan membutuhkan tiket pesawat. Tapi jangan khawatir, selama ada ezytravel, anda akan dimudahkan dalam membeli tiket sriwijaya air dengan harga yang terjangkau untuk dapat berkunjung ke wisata bawah laut ini.

1.Wisata bawah laut kepulauan raja ampat. Terbaik dari yang terbaik di Indonesia adalah wisata bawah laut di kepualau raja ampat. Disinilah diving terbaik dilakukan. Diving atau lebih dikenal dengan aktivitas menyelam tentu merupakan suatu aktivitas yang menantang dan menarik, apalagi jika ditemani oleh ikan pari, penyu dan juga terumbu karang warna-warni. Tentu hal ini akan menjadi pengalaman menyelam yang tak biasa. Terdapat sedikitnya 537 spesies koral dan juga 699 hewan tak bertulang belakang yang dapat Anda jumpai disini. Sementara untuk masalah keamanan, Anda tak perlu canggung sebab aktivitas diving Anda akan ditemani oleh ahlinya dan tentunya dengan peralatan menyelam yang sangat memadai sehingga keselamatan dan keamanannya terjamin.

2.Taman Laut bunaken. Salah satu yang terbaik di Indonesia juga hadir di Sulawesi utara. Di dalam Taman Laut Bunaken, pengunjung dapat melihat berbagai kehidupan laut yang menakjubkan penuh warna-warni. Perairan Laut Bunaken memungkinkan orang dapat dengan jelas melihat berbagai biota laut. Ada 13 jenis terumbu karang di taman laut ini yang didominasi oleh bebatuan laut. Pemandangan yang paling menarik adalah terumbu karang terjal vertikal yang menjulang ke bawah sedalam 25-50 meter.

Itulah beberapa wisata bawah laut terbaik yang ada di Indonesia. Segera kunjungi tempat tersebut dan dapatkan paket wisata atau tiket sriwijaya air hanya di ezytravel. Semoga bermanfaat.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun