selaksa nada lagu kurangkai dalam melodi
tak mengalun sampai dimana dirimu berada
kau terselip di puncak keindahan
yang terlalu tinggi untuk kugapai
kau tersimpan di balik kemegahan
yang terlalu jauh untuk kucapai
kau adalah pijaran lampu lilin kecil
sebatas terangi jiwaku yang kering
bagai selimut memeluk tubuh menggigil
daun hati yang hijau kini menguning
hingga akhirnya akupun menyadari
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!