Mohon tunggu...
Dodi Rosadi
Dodi Rosadi Mohon Tunggu... Human Resources - Pranata Humas BRIN

Penulis dan Pecinta Bulutangkis

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno Pilihan

GPS dan Pemanggang Roti Contoh Fisika Kuantum dalam Kehidupan Sehari-hari

23 Januari 2025   12:00 Diperbarui: 23 Januari 2025   11:43 20
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi Pemanggang Roti (sumber: pixabay.com)

Fisika Kuantum Dalam Kehidupan Sehari-hari Pada Penggunaan GPS dan Pemanggang Roti

Marilah kita mulai artikel ini dan mengenal lebih dekat sejumlah hal yang bergantung pada fisika kuantum dalam kehidupan kita sehari-hari:

1. Global Positioning System (GPS) merupakan sebuah alat atau system yang dapat digunakan untuk menginformasikan (secara global) di permukaan bumi yang berbasis satelit. Dikutip dari sainsmania.com. GPS mengandalkan sifat partikel sub-atomik untuk menentukan posisi kita di permukaan bumi.

Mari kita lihat bagaimana fisika kuantum memengaruhi operasi GPS:

a). Sinyal Satelit:

GPS menggunakan sinyal satelit. Sinyal ini mengandung informasi tentang waktu dan posisi satelit saat dikirim. Dikutip dari sainsmania.com, pengukuran waktu perjalanan (travel time) sinyal ini memerlukan ketepatan yang sangat tinggi, dan inilah tempat fisika kuantum berperan.

b). Efek Relativas

GPS bergantung pada teori Albert Einstein tentang relativitas khusus dan umum. Karena satelit bergerak dengan kecepatan tinggi dan berada pada jarak yang berbeda dari permukaan Bumi, efek relativitas mempengaruhi waktu di satelit. Tanpa memperhitungkan efek relativitas, akurasi GPS akan terganggu secara signifikan.

c). Koreksi Waktu:

Satelit GPS dilengkapi dengan jam atom yang sangat akurat. Namun karena relativitas  waktu yang dihabiskan di satelit berbeda waktu yang dihabiskan di permukaan bumi. Untuk memastikan akurasi posisi yang tinggi, koreksi waktu diperlukan untuk memperhitungkan efek relativitas.

2). Pemanggang Roti

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun