d. Penelitian Development
Penelitian terhadap hasil uji coba suatu produk kemudian diteliti untuk dikembangkan agar lebih baik.
e. Penelitian Verifikatif
Penelitian untuk mengecek kebenaran hasil penelitian terdahulu.
2. MENURUT PENDEKATAN
a. Penelitian Expost Fakto
Penyelidikan empiris yang sistematis
b. Penelitian Eksperimen
Penelitian yang berusaha mencari pengaruh variabel tertentu terhadap variabel yang lain dalam kondisi yang terkontrol secara ketat.
c. Penelitian Naturalistik
Sering disebut dengan metode kualitatif. Â Dalam penelitian ini peneliti sebagai instrumen kunci.
d. Policy Research
Penelitian yang dilakukan terhadap sesuatu atau melakukan analisis terhadap masalah-masalah sosial yang timbul, sehingga temuannya dapat direkomendasikan kepada pembuat keputusan.
e. Action Research
Penelitian tindakan
f. Penelitian Survei
Penelitian yang dilakukan pada populasi besar maupun kecil.
g. Penelitian Evaluasi
Penelitian yang berfungsi untuk mengevaluasi kejadian, kegiatan dan produk dengan standar dan program yang telah ditetapkan.
h. Penelitian Sejarah
3. MENURUT TINGKAT EKSPLANASI
a. Penelitian Asosiatif
Penelitian yang mencari hubungan antara satu variabel dengan variabel yang lain