Mohon tunggu...
Djani Surya
Djani Surya Mohon Tunggu... -

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Artikel Utama

Pohon Durian 20 Juta dan Festival Durian Medowo 2016

5 Maret 2016   16:16 Diperbarui: 6 Maret 2016   15:29 850
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

"Melalui Kadin, kami siap membantu dan memfasilitasi agar perintis usaha, khususnya olahan dari durian ini, agar dapat dimaksimalkan dan menjadi salah satu ikon makanan khas dari kabupaten kediri", imbuhnya.

Kepala Dinas Pertanian Kabupaten Kediri, Ir. Widodo Imam Santoso, mengatakan juara 1 hingga 6 dari lomba ini akan diajukan proses pelepasan sebagai varietas unggul lokal. Sebagai informasi pelepasan varietas unggul adalah proses disertifikat hak paten menjadi milik Kabupaten Kediri. Dimana pohon tersebut nantinya menjadi Sumber penangkaran bibit unggul.

“Manfaatnya bagi pemilik pohon adalah akan mendapat manfaat materi dari setiap mata entrace yg diambil. Seperti pada Durian Semoyo, Gapu, dan Kelud sudah pelepasan. Maka pemilik pohonnya dalam setiap mata entrace mendapat rupiah." Jelas Widodo.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun