Mohon tunggu...
Dizzman
Dizzman Mohon Tunggu... Freelancer - Public Policy and Infrastructure Analyst

"Uang tak dibawa mati, jadi bawalah jalan-jalan" -- Dizzman Penulis Buku - Manusia Bandara email: dizzman@yahoo.com

Selanjutnya

Tutup

Money Artikel Utama

Jelang PSBB Justru Membawa Berkah bagi Tukang Ini

16 April 2020   19:57 Diperbarui: 17 April 2020   02:31 244
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

So, bersyukurlah tukang duplikat kunci, di saat banyak orang berkurang drastis pendapatannya apalagi menjelang PSBB diberlakukan, beliau relatif masih stabil bahkan sedikit naik pendapatannya. 

Semoga keberuntungan beliau menular kepada pengusaha lainnya terutama setelah masa PSBB berakhir dan wabah mereda sehingga kehidupan kembali berjalan normal.

Tak sampai dua menit kunci sudah jadi, dan ongkosnya murah, cuma 15 Ribu saja, masih sama waktu saya bikin kunci gembok juga setahun lalu. Mungkin karena sudah langganan jadi tidak enak buat menaikkan harga.

"Terima kasih pak, semoga tetap lancar rezekinya,"

"Sama-sama terima kasih juga." Sayapun langsung menuju rumah pak RT untuk mengembalikan kunci aslinya sekaligus mencoba gemboknya.

Kehidupan selalu memiliki dua sisi di saat apapun termasuk krisis melanda. Selalu ada berkah di balik musibah yang sedang melanda negeri ini, asal kita bisa membuka cakrawala walau terkungkung dalam WFH.

  

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun