Mohon tunggu...
Diyah
Diyah Mohon Tunggu... Penulis - Future Entrepreneur and Lecturer

Dream, Believe and Make it Happen

Selanjutnya

Tutup

Healthy Pilihan

Tiga Tips Mengatasi Lesu dan Lemas di Awal Puasa

7 Mei 2019   21:07 Diperbarui: 7 Mei 2019   21:14 12
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Badan lemas saat puasa juga bisa disebabkan oleh melemahnya daya tahan tubuh. Pasalnya, ketika puasa tubuh tidak mendapatkan asupan nutrisi sebanyak dan selengkap biasanya. Akibatnya sistem daya tahan tubuh kesulitan menjaga Anda tetap sehat. Salah satu cara menjaga daya tahan tubuh adalah mengonsumsi vitamin C.

Oleh karenanya, jangan lupa mengonsumsi sayur dan buah yang kaya vitamin C seperti jambu, cabai merah, dan brokoli. Bila perlu, Anda juga bisa mengonsumsi suplemen yang sudah mengandung vitamin C sekaligus zinc setelah makan sahur, atau setelah berbuka puasa. Ini bisa membantu menjaga stamina di hari-hari awal puasa dan sepanjang bulan Ramadan.

2. Olahraga

sumber : beritatagar.id
sumber : beritatagar.id
Puasa bukan jadi halangan untuk melakukan aktivitas fisik. Saat puasa bisa melakukan olahraga dengan intesitas ringan sampai sedang setelah berbuka puasa, saat tubuh sudah terpenuhi asupan energinya. Lakukan olahraga selama 30 menit dengan jalan kaki, bersepeda, jogging ataupun latihan lain yang sesuai dengan kondisi tubuh Anda.

 3. Menjaga hati dengan mengikuti kajian islam

sumber : umgresik
sumber : umgresik
Dengan meluangkan banyak waktu untuk berkumpul di majelis ilmu dan kajian-kajian islam. Hal ini selain bisa menambah wawasan dalam hal islami juga akan membuat hati kita tenang karena berkumpul dengan orang-orang baik. Sebaiknya kita menghindari bergaul dengan orang-orang yang berakhlak tidak baik, seperti pemabuk, pencuri dan lain sebagainya karena besar kemungkinan kita juga akan terpengaruh jika dekat dengan mereka.

 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun