Motivasi Ekstrinsik bisa juga disebut dengan motivasi eksternal. Motivasi tersebut  muncul karena adanya pengaruh yang datangnya dari luar maupun orang lain.
Contohnya : Ketika kita ingin memenangkan perlombaan yang diikuti ada orang-orang yang harus kita bahagiakan. Karena berprestasi itu suatu wujud memberikan penghormatan kepada orang tua.
Setiap orang pastilah memiliki cara tersendiri untuk membangun sebuah motivasi dalam diri mereka. Motivasi dapat menumbuhkan semangat dalam mencapai tujuan. Aktualisasikan diri! Tanamkan motivasi yang kuat, kita memiliki kesempatan untuk mengapresiasi diri atas keberhasilan yang akan kita capai.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H