Mohon tunggu...
Dita Anggraeni Yusup
Dita Anggraeni Yusup Mohon Tunggu... Freelancer - Digital Marketer

Freelancer | Broadcasting - Ilmu Komunikasi | ditaanggraeniy.com #ditaanggraeniy #K_Friends #KInfluencer

Selanjutnya

Tutup

Trip Pilihan

Serunya Body Rafting di Green Canyon Pangandaran, Jalur Panjang

6 Juni 2022   22:24 Diperbarui: 6 Juni 2022   22:33 934
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Doc. Dita Anggraeni Yusup_Green Canyon 1

Sebelumnya Kamu harus tahu, Rafting dan Body Rafting berbeda loh.

Rafting adalah aktivitas menyusuri arung jeram sungai dengan menggunakan perahu dan dayung sebagai peralatan utamanya, untuk Body Rafting kita hanya menggunakan badan/tubuh kita sebagai perahu sekaligus dayungnya.

Gimana udah kebayangkan gimana seru nya?

Untuk menikmati Body Rafting di Green Canyon, kita tidak memilih pintu masuk utama Green Canyon melainkan menggunakan Paket Wisata Lokal setempat. Biasanya pakai Guide Wisata Lokal Green Canyon ditawarkan saat sepanjang jalan Green Canyon atau tempat parkir Green Canyon.

Aku sangat sarankan Body Rafting di Green Canyon dari atas Gunung, seperti aku.

Pertama, Turun ke Aliran Sungai dari Atas Gunung

Doc. Dita Anggraeni Yusup - Jalan Menurun ke Aliran Sungai
Doc. Dita Anggraeni Yusup - Jalan Menurun ke Aliran Sungai

Kedua, Diajak Meluncur Bersama-sama Terlebih Dahulu

Doc. Dita Anggraeni Yusup - Meluncur di Green Canyon
Doc. Dita Anggraeni Yusup - Meluncur di Green Canyon

Ketiga, Naik Lagi Untuk Loncat

Di tahap ini kita gak tahu kalau di bohongi,Guide bilang "Gak ada jalan lain, emang harus loncat" dan ini adalah loncatan pertama kita sendiri-sendiri.

Doc. Dita Anggraeni Yusup - Bersiap Untuk Loncat Tebing Pertama
Doc. Dita Anggraeni Yusup - Bersiap Untuk Loncat Tebing Pertama

Doc. Dita Anggraeni Yusup - Loncat Tebing Pertama
Doc. Dita Anggraeni Yusup - Loncat Tebing Pertama

Keempat, Loncat dan Meluncur Sendiri Setiap Ada Batu dan Arus

Sudah terbiasa berhenti-loncat-meluncur-berhenti-loncat-meluncur.

Karena sudah terbiasa, hingga merasa aman dan tak takut lagi. Jadi makin asik main di Arus Green Canyon

Doc. Dita Anggraeni Yusup - Arus Green Canyon
Doc. Dita Anggraeni Yusup - Arus Green Canyon

Kelima, Naik plus Loncat Tebing

Untuk ke tegangan loncat 17 meter, kamu bisa nonton di video aku yah. Jangan lupa komen, like dan subscribe.


Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun