Pada pembagian ini akan dijelaskan bahwasanya media pembelajaran ini banyak sekali ragamnya . seperti media audio, visual, ataupun audio visual aids. Untuk lebih jelasnya mengenai pembagian media ini maka akan di bahas dibawah ini dan tentu kalian akan dapat mengenal apa saja jenis -- jenis media pembelajaran yang biasa digunakan dalam proses pembelajaran . rowentree mengelompokan media pembelajaran ini menjadi 5 macam dan disebut juga dengan modes, yaitu : realita, pictorial, symbol tertulis, rekaman suara, dan intraksi insani . maka pembagian tersebut dibawah ini yaitu :
A. Intraksi insani
Didalam media ini merupakan media komunikasi langsung antara dua orang bahkan lebih . didalam komunikasi ini kehadiran didalam suatu pihak yang dimana secara sadar atau tidak sadar mempengaruhi intraksi nya antar sesama . maka dari itu kehadiran guru dikelas amat sangat berpengaruh terhadap intraksi siswa . intraksi insani yang berlangsung biasanya itu melalui komunikasi verbal dan non verbal.Â
Pada bagian komunikasi yang verbal yaitu memegang pernanan yang amat penting yang dimana sangat berpengaruh di bagian kognitif siswa . untuk mengembangkan segi afektif siswa itu bisa menggunakan komunikasi non verbal seperti, perilaku, penampilan fisik, gerak -- gerik, dan lain -- lain nya .
B. Realita
Yaitu merupakan suatu bentuk perangsang nyata terhadap siswa seperti orang -- orang bahkan benda -- benda . pada intraksi ini yang dimana intraksi insani siswa dapat berkomunikasi dengan orang -- orang . sedangkan didalam realita orang -- orang tersebut hanyalah menjadi alat objek pengamatan .
C. Pictorial
Penyajian bentuk berupa variasi gambar bahkan diagram nyata ataupun symbol . media ini mempunyai keuntungan didalam komunikasi karna pada dasarnya media ini hampir semua bentuk, ukuran, kecepatan benda, dan peristiwa dapat di sajikan didalam media pembelajaran ini.
D. Symbol tertulis
Media ini merupakan media informasi yang sangat umum. Tetapi tetap efektif, didalam media syimbol tertulis ini ada beberapa media symbol yang tertulis seperti buku paket, buku teks, program belajar bahkan majalah -- majalah .penulisan media syimbol ini biasanya dilengkapi dengan media yang lainya seperti media pictorial seperti gambar - gambar, media grafik dan masih banyak lagi .
E. Rekaman suara
Dari mendia ini ada berbagai bentuk informasi yang dapat disajikan kepada anak anak dalam bentuk rekaman suara. Didalam media ini sebenarnya dapat disajikan secara sendiri atau digabungkan dengan media pictorial. Pada penggunaan rekaman suara yang tanpa gambar ini dalam Bahasa cukup amat afektif .
Dengan adanya media pembelajaran, maka proses pembelajaran akan tersampaikan dengan bagus dan juga mendapatkan hasil bagi anak murid tersebut . yaitu yang dimana berdasarkan kemampuan dan pemaparan diatas dapat kita simpulkan bahwasanya, terdapat beberapa media yang sangat afektif untuk menjalankan proses belajar mengajar.Â
Jika kalian ingin menjadi guru yang kreatif dan inovatif sangat disarankan untuk menggunakan media pembelajaran yang sudah kalian baca ini lho! Selama proses belajar mengajar berjalan dengan sesuai maka kalian seorang guru berarti sudah menjalankan tugas seorang guru dengan bagus dan baik .
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H