Buka Puasa 10% dari total kalori
Makan Malam 40% dari total kalori
Setelah Tarawih 10% dari total kalori
Makan Sahur 40% dari total kalori
Jadi, benar 'kan pada saat puasa sebaiknya tidak mengkonsumsi makanan yang berat-berat? Sebaliknya pada saat makan sahur sangat dianjurkan untuk mengkonsumsi hidangan dengan karbohidrat yang banyak.
Konsumsi Buah-Buahan yang Tepat Menjaga Kesehatan Tubuh
So, apa yang sebaiknya dimakan pada saat berpuasa, baik pada bulan Ramadhan maupun puasa sunnah pada bulan-bulan lainnya? Seperti yang saya kemukakan di atas, konsumsi makanan yang seimbang antara karbohidrat pada saat sahur, makanan atau minuman yang manis-manis seperti kolak dan kurma pada saat berbuka, dan jangan lupa sayur, minum yang banyak, serta... buah! Ya, sering saya mendapati bahwa kehadiran buah sebagai salah satu elemen makanan yang penting untuk kesehatan diabaikan. Saya sendiri juga terkadang masih lupa makan buah, he he.. yang menyebabkan tubuh terasa tidak fit, bahkan sariawan. Padahal, mengkonsumsi buah secara rutin membuat badan kita terasa selalu segar dan resisten terhadap penyakit.
buah-buahan lokal dari Sunpride diproduksi oleh PT Sewu Segar Primatama, perusahaan lokal asli Indonesia yang sudah disertifikasi oleh FAO karena quality control yang ketat. (foto sumber: dokumen pribadi)
Jadi, apa yang sebaiknya dimakan pada saat berpuasa, baik pada bulan Ramadhan maupun puasa sunnah pada bulan-bulan lainnya? Seperti yang saya kemukakan di atas, konsumsi makanan yang seimbang antara karbohidrat pada saat sahur, makanan atau minuman yang manis-manis seperti kolak dan kurma pada saat berbuka, dan jangan lupa sayur, minum yang banyak, serta... buah! Ya, sering saya mendapati bahwa kehadiran buah sebagai salah satu elemen makanan yang penting untuk kesehatan diabaikan. Saya sendiri juga terkadang masih lupa makan buah, he he.. yang menyebabkan tubuh terasa tidak fit, bahkan sariawan. Padahal, mengkonsumsi buah secara rutin membuat badan kita terasa selalu segar dan resisten terhadap penyakit. dalam buah juga merupakan zat gula alami yang tidak berbahaya bagi penderita diabetes. Bahkan, penderita diabetes disarankan untuk mengkonsumsi buah-buahan berikut: