Mohon tunggu...
Dimas Satya Lesmana
Dimas Satya Lesmana Mohon Tunggu... Wiraswasta - Entrepreneur

Pengusaha dan Founder Advance Life Designer Institute Indonesia

Selanjutnya

Tutup

Filsafat Pilihan

Serius tapi Santai, Membuktikan Filosofi Bahwa Dunia Hanyalah Permainan Belaka!

14 Juni 2024   08:00 Diperbarui: 14 Juni 2024   08:04 137
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Lihat video saya berikut ini agar lebih jelas terkait pemaparan diatas: 


Pada saat seorang manusia menyadari bahwa diri sejatinya adalah ruh, adalah kesadaran murni, adalah bagian dari Tuhan, maka dia sudah naik level dari level 1 ke level 2, secara spiritual, dia menyadari bahwa segala sesuatu yang dia lihat, sentuh, raba, cium, dan lain sebagainya, di tataran kuantum hanyalah berupa energi, frekuensi dan vibrasi. Tidak ada bedanya antara dia dengan benda apapun di semesta ini, karena bahan pembentuk utamanya sama. Kemanapun dia melihat atau mendengar, dia merasakan kehadiran Tuhan. Bagi Anda yang sudah mencapai level ini, maka saya ucapkan selamat. Tantangan permainan di level 2 sudah terlewati. 

https://deelesmana.com/
https://deelesmana.com/
Dalam suatu permainan, pasti sang tokoh atau karakter memiliki misi tertentu dalam menjalankan permainan nya. Misal tokoh mario bros, punya misi menyelamatkan sang puteri dari penculik. Dalam permainan "pacman" misalnya, misinya menghindari penjahat dan memakan semua bulatan di sepanjang permainan. Dan setiap permainan pasti memiliki tujuan dan misi tertentu. Demikianlah juga kita sebagai manusia yang sedang menjalani permainan di Dunia ini. Apa misi kita di Dunia ini? Sudahkan kita menjalani misi tersebut? Sudahkah kita menikmati segala macam proses dalam mewujudkan tujuan dan misi hidup kita? Jangan terlalu serius. Santai saja. Hidup ini hanyalah permainan dan senda gurau belaka. Nikmati prosesnya dan lepaskan segala hasil akhirnya kepada Tuhan Sang Pencipta Permainan, Sang Maha Humoris... 

https://deelesmana.com/
https://deelesmana.com/

Kalau kata Alan Watts mah: "Man suffers only because he takes seriously what the God made for fun..." yang artinya "Manusia menderita karena terlalu serius menghadapi hidup, padahal Tuhan menciptakannya hanya sekedar untuk permainan dan gurauan belaka..."

Salam hormat saya,
Dee Lesmana

Sumber Artikel: https://deelesmana.com/serius-tapi-santai-dunia-hanyalah-permainan-belaka-dipandang-dari-sudut-pandang-psikologi-dan-fisika-kuantum/

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Filsafat Selengkapnya
Lihat Filsafat Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun