C9 juga merambah ke esports Mobile Legends dengan mengakuisisi roster BloodThirstyKings, perwakilan Amerika Utara MSC 2024 di Esports World Cup. Roster tersebut sudah termasuk pemain Jungle terkenal MobaZane.
Dengan berbagai akuisisi ini, Cloud9 menjadi salah satu tim yang memiliki peluang memenangkan Club Championship. Kategori tersebut melibatkan tim untuk mendapatkan poin dengan memenangkan cabang esports. Tercatat prize pool untuk kategori tersebut adalah US$20 juta.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H