Harga dari rafting ini terjangkau yaitu 190.000 per orangnya, dengan sarana yang dapat anda dapatkan, misalnya : welcome drink, Safety, snack & tea di rest area, makan siang serta kendaraan pengangkutnya.Semasa pengarungan ini tentunya anda akan berasa fun selalu serta anda pastinya akan begitu excited banget deh. Ditambah lagi waktu melalui jeramnya pasti rafting ini akan terkesan sekali.
4. Â Â Â Â Â Â Museum Angkut
Selanjutnya ada wisata yang namanya wisata museum angkut, dalam wisata ini anda pasti bisa melihat banyak koleksi kendaraan yang dahulu kala sempat digunakan. Disamping itu kendaraan kendaraan ini terdapat papan pengetahuannya hingga anda tidak hanya sekedar berekreasi saja tetapi anda juga bisa dapat ilmu pengetahuan .Â
Bila pada umumnya sebuah museum itu cukup membosankan yaa, namun berbeda dengan museum angkut ini, di sini terdapat beberapa zona yang mana di setiap zone ini di desain mirip dengan di luar negri sehingga kesannya anda dapat berkeliling-keliling di luar negri.Â
Masih dalam lokasi museum angkut ini ada pula wisata yang namanya pasar apung, di sini anda dapat melihat banyak pedagang yang jualnya itu unik di atas perahu. Di sini menjual bermacam kulineran ciri khas kota batu , jadi setelah puas mengeksplore museum angkut bisa makan makan deh.
5. Â Â Â Â Â Â Kebun Teh Wonosari
Beralih dari air terjun, kebun teh Wonosari yang berada di wilayah Lawang ini dapat juga dijadikan untuk referensi wisata outbound di Malang setelah itu. Sesuai dengan namanya, Anda akan disuguhkan hamparan luas kebun teh yang meneduhkan hati.Â
Ada pada ketinggian dengan ketinggian 950 mdpl sampai 1250 mdpl pasti membuat udaranya sejuk. Ada camping ground buat Anda yang ingin berkemah. Serta ada juga penginapan dari mulai hotel sampai rumah yang disewakan. Alamat : Toyomarto Lawang, Bodean Putuk, Malang
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H