Tayang tahun 2016, drama ini mengisahkan tentang 8 orang tua yang hidup berdampingan untuk menikmati masa tuanya. Mereka  menggangap bahwa menjadi tua bukanlah akhir karena mereka masih hidup jadi mereka lebih memaknai setiap detik di kehidupan. Pokoknya bikin terharu, deh!
 6. Reply 1988, 1994 dan 1997
Dimulai dari reply 1997, secara spontan Kdrama ini memperoleh perhatian publik. Kdrama  terdiri dari 3 seri, yaitu Reply 1997 (2012) , Reply 1994 (2013) dan reply 1988 (2015).Kdrama ini menceritakan sekumpulan remaja yang duduk di bangku SMA dan memiliki teman-teman sepermainan yang seru.
Bukan sekedar drama slice of life biasa, drama ini mengupas banyak hal dari kekeluargaan, persahabatan , percintaan, hingga issue sosial. Ditampilkan secara flashback sesuai dengan judulnya, drama ini akan membuatmu penasaran dengan endingnya. Reply mana nih favorit kalian?Â
7.Boy Before Flowers
Siapa sih yang ga tau drama ini? KDrama yang sangat populer di tahun 2009 ini, diperankan oleh  Ku Hye-sun, Lee Min-ho, Kim Hyun-joong, Kim Bum, Kim Joon dan Kim So-eun. Kdrama ini adalah remake dari komik Jepang 'Hana Yori Dango'.
Kdrama ini mengisahkan tentang 4 pemuda populer ,tampan , dan memiliki 'kekuatan' karena berasal dari keluarga konglomerat. Keempat pemuda ini disebut dengan F4. Cerita kemudian berpusat pada ketua gang F4 yang jatuh cinta dengan gadis miskin karena keberaniaan dan ketulusannya. Walaupun klise, tapi drama ini masih worth to watch!Â
8. Â Shut Up Flower Boy Band!