Mohon tunggu...
Digdoyo Oktapriandi
Digdoyo Oktapriandi Mohon Tunggu... wiraswasta -

saya adalah sorang pemuda yang mencoba untuk terus menggapai mimpi-mimpi saya

Selanjutnya

Tutup

Catatan

Perjuangan Melawan Dingin di Russia

1 April 2013   13:20 Diperbarui: 24 Juni 2015   15:54 141
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik


hari ini suhu turun sangat drastis menjadi -18 padahal 3 hari belakangan ini cuma sekitar 3 derajat dan sudah berani keluar tanpa menggunakan syal dan gloves serta mengganti kupluk menjadi lebih tipis tapi hari ini saya mengenakan seragam full siberian lagi.. haha,, yah, mungkin ini disebabkan oleh cuaca extrim yang terjadi di dunia beberapa tahun belakangan ini.. tadi malam saya sempat melihat berita ketika makan disebuah restoran.. disitu tertulis bahwa suhu bakal turun lagi.. tapi saya tidak membayangkan akan sedingin ini karena sebelumnya sempet -20 an tapi gag sedingin ini.. yah, sekarang saya tau sebabnya.. itu karena angin yang bertiup sangat kencang..
hari ini saya ada janji ketemuan sama teman di dekat taman kota untuk rapat membicarakan agenda terdekat tapi karena saya tidak tau tempat rapatnya jadi saya harus menunggu di suatu tempat yg kemudian akan dijemput oleh teman saya.. singkat cerita saya datang "ontime" dan tmn saya bilang dia bakal telat setengah jam.. oke, saya berniat untuk berdiri disana sampai teman saya datang.. tapi baru 10 menit berdiri disana tangan saya sudah membeku dan pucat banged walaupun udah dimasukin kantong dan hanya sesekali saja ngeluarin tangan klo mau lihat hp doang.. ini merupakan pengalaman pertama saya tangan sampai membeku separah ini, sakit bgd lah, soalnya bysanya gag ky gini.. akhirnya saya putuskan untuk masuk kesebuah gedung bioskop untuk mendapatkan kehangatan.. ingan kata teman orang sini klo hbs kena cuaca dingin kaya habis mainan snowboarding itu paling enak makan eskrim.. sesudah agak mendingan saya keluar dan beli eskrim di kios eskrim terdekat (oya, disini gampang banged cari eskrim, hampir setiap halte bis ada kios eskrimnya).. saya bilang "ya hajuc kupic eta" yang berarti saya mau beli ini sambil menunjuk gambar eskrim yang saya mau.. habis itu saya bilang "scolkastoid" yang berarti berapa harganya.. dan akhirnya saya berhasil mendapat eskrim.. haha.. yess.. ternyata benar makan eskrim buat mulut jadi gag beku.. karena dimulut eskrim bakal terasa anget dsni.. habis makan eskrim sayacoba untuk berkelilingsupaya gag terasa dingin.. baru mau berkeliling ehh teman saya sudah datang.. yak dan kami pun segera menuju tempat rapat yang hangat karena didalem ruangan jadi ada heaternya.. hehe..
akhirnya selesai juga perjuangan melawan dingin hari ini..

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Catatan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun