Mohon tunggu...
Didi Hariyono
Didi Hariyono Mohon Tunggu... Guru - Instruktur Komputer

Saya adalah seorang instruktur dari LKP ITech Kota Metro Lampung, saya mengajar desain grafis, web desain, web programing dan video editing.

Selanjutnya

Tutup

Gadget

Teknologi Komputer Terbaru 2021

15 Desember 2021   09:30 Diperbarui: 15 Desember 2021   09:45 1420
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Fitur yang didukung dari Intel Alder Lake ini diantaranya
- sudah menggunakan GPU Intel Xe
- sudah menggunakan PCI Express 4.0
- sudah menggunakan soket baru LGA 1700
- sudah menggunakan DMI 4.0 dengan chipset seri 600
- sudah mendukung PCI Express 5.0 dan RAM DDR5
- Sebagai Intel Core generasi ke 12

3. PCI Express 6.0

Standar bus komputer yang paling banyak digunakan adalah PCI Express atau penggunaan kartu grafis (VGA Card) Kartu grafis modern PCI Express ini mampu menghasilkan kinerja yang luar biasa.


PCI-SIG kembali akan menghadirkan versi terbarunya yaitu PCI Express 6.0 di tahun 2021 ini yang mampu mendapatkan bandwidth hingga 126 GB/detik pada konfigurasi 16 lane. Fitur terbaru dari PCI Express 6.0 ini yaitu modulasi 4 level untuk peningkatan transfer data untuk meningkatkan integritas data.

Nah itulah tadi penjabaran dari teknologi komputer terbaru 2021, semoga artikel ini bisa menambah wawasan kalian dan sampai jumpa di artikel saya berikutnya. Terima kasih sudah berkunjung...

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Gadget Selengkapnya
Lihat Gadget Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun