Mohon tunggu...
Didar Hadrian
Didar Hadrian Mohon Tunggu... Mahasiswa - Kuliah di Universitas Muhammadiyah Jakarta

Suka bermusik dan fitness

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

Manfaat Media Sosial bagi Public Relation

15 Mei 2023   11:00 Diperbarui: 15 Mei 2023   11:06 152
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Zaman sekarang adalah zaman yang dimana banyak pekerjaan yang membutuhkan teknologi atau bahkan kehidupan kita saling berhubungan dengan teknologi. Teknologi juga berkaitan dengan yang namanya media sosial, Media sosial adalah Memfokuskan pada eksistensi pengguna yang memfasilitasi mereka dalam beraktivitas maupun berkolaborasi.

Media sosial juga tidak bisa terlepas dari public relation karena media sosial termasuk tools/alat yang dipergunakan publik relation untuk mempermudah praktisi pr dalam memberikan sebuah informasi, selain mempermudah juga ada segudang manfaat lain media sosial bagi public relation diantaranya: 

1. Mempertahankan Identitas/branding

Melalui media sosial, sebuah perusahaan tidak perlu mengeluarkan sejumlah uang yang banyak untuk dapat memberikan/menyebarkan informasi mengenai identitas mereka kepada publik. Informasi yang disajikan melalui platform media sosial dapat berdampak pada meningkatkan brand awareness.

2. Mengontrol isu dan krisis

Kehadiran media sosial juga bisa membantu praktisi pr dalam mengontrol dan melihat isu dan tren yang sedang berkembang.

3. Pelaksanaan CSR

Selain dapat menjadi sebuah platform untuk mempublikasi dan menjadi saluran yang efektif  untuk kampanye aksi sosial, media sosial juga dapat digunakan untuk memantau respon publik terhadap kegiatan yang dibuat oleh sebuah perusahaan. Respon publik bisa menjadi evaluasi dan pertimbangan untuk kegiatan CSR selanjutnya.

4. Berhubungan dengan publik

Media sosial juga bisa menjadi wadah untuk membangun hubungan baik kepada para publik dengan perusahaan, Hal ini bisa terjadi karena memungkinkan komunikasi dua arah.

Selain berhubungan baik melalui ranah offline sebuah perusahaan juga harus memiliki hubungan baik di ranah online supaya reputasi perusahaan baik ranah offline ataupun online.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun