Mohon tunggu...
Diannita Harahap
Diannita Harahap Mohon Tunggu... Dosen - Microbiologist

Kepeminatan Biologi. Orang Batak yang lahir di Jayapura Papua dan digariskan takdir mengabdi di Aceh. Selamat datang di blog saya ya.. rumah sederhana, enjoy everyone.

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno Pilihan

Rasa Umami dan Aroma Khas 3 Jenis Kecap Jepang

24 Februari 2023   06:18 Diperbarui: 24 Februari 2023   18:21 607
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Asam amino adalah sumber utama zat aroma yang terkait erat dengan beberapa alkohol dan aldehida.

Kandungan alkohol dalam Kecap Jepang lebih tinggi dibandingkan dengan kecap yang diproduksi oleh Cina. Jenis senyawa aldehida dalam Kecap Jepang sangat terkait dengan galur yang diinokulasi secara artifisial.

Pembentukan aldehida bercabang, seperti isobutyraldehyde, isovaleraldehyde, dan benzeneacetaldehyde dengan aroma bunga dan malt, diduga terkait dengan trans-aminasi asam amino oleh ragi atau bakteri asam laktat.

Asam amino melalui proses dideaminasi oleh enzim aminotransferase menjadi asam a-keto, yang bertindak sebagai prekursor alkohol. Juga, asam amino dapat diubah menjadi aldehida oleh enzim dekarboksilase.

Senyawa golongan ester dan pirazina banyak ditemukan pada kecap produksi tradisional Cina. Keberadaan senyawa pirazina terkait dengan fermentasi selama tahapan moromi. senyawa khusus dengan sensasi keras seperti terbakar.

Ester umumnya dikenal sebagai molekul aromatik yang penting dalam kecap cenderung menimbulkan aroma buah yang khas dan mudah mengupa. Sebagai contoh etil laktat dan trietil sitrat.

Melansir dari Kompas.com yang telah menerbitkan artikel jenis kecap jepang telah teridentifikasi ada 8 jenis. 

Terbuka peluang besar bagi adik-adik dan teman-teman yang ingin meneliti karakteristik fisika, kimia maupun biologi dengan topik ini. Mengingat lifestyle mengantarkan kita pada fenomena kesukaan terhadap bahan masak asal negara tetangga.

Di sisi lain, justru ingin meneliti kecap lokal mungkin? Di Aceh sendiri ada kecap asin dan manis lokal merk Siwah asal Kabupaten Bireuen.

Demikian semoga menjadi informasi bagi kita. Terima kasih sudah membaca.

Referensi

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun