Ribuan kata telah ditulis dan dirangkai, tetapi kemudian dihapus lagi dan digantikan dengan kata yang lebih pas.
Satu jam telah berlalu, dan saya masih berkutik dalam permainan kata. tak kunjung selesai.
Saya hanya ingin berbagi perjalanan wisata saya di Lombok, menggambarkan setiap detail keindahannya.
Ketika berjalan di pasir yang putih nan halus, menyusuri garis pantai yang jernih nan menyegarkan, berenang dalam lautan warna toska, dan menikmati lembutnya hembusan angina pantai...
ah mungkin saya belum pandai dalam berkata. barangkali melalui visual saya dapat berbagi keindahan perjalanan saya ke pulau Lombok....
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H