Malam beranjak pergi
Sinar mentari mulai menampakan diri
Burung- burung berkicau riaÂ
Menyambut datangnya pagi
Butira embun  yang masih menempel
di dedaunan diterpa teriknya mentari  pagi
Membuat lukisan alam yang tak pernah terganti
Dengan segelas kopi untuk menyambut pagi ini
Dengan senyuman.
Di balik tetesan air mata
Di balik indahnya pagi
Terselip sebuah cerita
Yang pahit jika diingat
Karena begitu mudahnya
Dirimu pergi tuk selamanya
Meninggalkan diriku sendiri
Di dalam kehampaan yang kurasakan
Ya sudalah namu semua telah berlalu
Semua tinggal kenanganÂ
yang akan menjadi sebuah cerita
Yang akan hilang dan terlupakan dimakan waktu
Walau sakit yang kurasa,,
Ku tetap mulai pagi iniÂ
Dengan rasa bahagia
Karena kita akan mulai menulis
Sebuah cerita di buku kehidupan kita yang baru
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H