Mohon tunggu...
Dianeaninditya
Dianeaninditya Mohon Tunggu... -

Wanita muda yang mencoba mengengam dunia lewat tulisan sederhana.. well buat sobat-sobat yang ingin mewarnai blog saya silahkan kunjungi : http://dianeaninditya.wordpress.com/

Selanjutnya

Tutup

Foodie

9 Ramyeon Terkenal di Korea

15 Februari 2012   07:04 Diperbarui: 25 Juni 2015   19:37 2019
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

6. Jin Ramyeon

Ramyeon yan satu ini sangat terkenal dengan rasa daging sapi tebal dan kuat. Mie tersebut memiliki struktur kenyal dengan versi lembut, ada yang pedas dan tidak.

7.Mupama

Merupakan ramyeon dengan dasar dari daging sapi dengan lobak, bawang, bawang putih. Porsinya pun terkenal cukup besar sehinga kita tak perlu menambahkan bahan-bahan lainnya kedalam ramyeon tersebut.

8. Wang Ttukkeong

Secara harifah Wang Ttukkeong diartikan “ tutup besar” . Bentuk mie ini sangat tipis dan keriting sup ini memiliki tendangan pedas sedikit untuk itu ramyeon ini sangat  pas untuk kalian yang tidak mengiginkan rasa  terlalu pedas.

9.Sabalmyen Kimchi

Merupakan ramyeon paket kimchi dan ramyeon all in one. Mie ini sangat cocok dimakan bersama kimchi. Disarakan untuk memakan ramyeon tersebut diamakan terpisah dengan kimchi karena mie tersebut dapat menyerap air/ kuah degan cepat. Penasaran kan dengan Ramyeon dari Korea yang tentunya membuat lidah saya semakin  dan juga kalian tak sabar untuk bisa mencicipinya. Berawal dengan hobi  memasak hingga mengetahui makanan terkenal di Korea saya juga banyak mendapatkan informasi seputar masakan Korea di Fanpage (KTO) Korea Tourism Organization Indonesia . Disana banyak sekali menu masakan yang bisa kita pelajari dan praktekan di rumah, bahkan bukan hanya itu saja namun informasi seputar K-Pop, K-Drama, Pariwisata, serta informasi lainnya yang berhubungan dengan Korea ada disini. Semoga bermanfaat untuk kalian semua. Selamat mencicipi Ramyeon terkenal di Korea, jangan lupa share juga pengalamannya ^^ Sumber Gambar : http://blog.korea.net/ Mampir ke MY BLOG, yuk teman-teman Kompasiana : http://dianeaninditya.wordpress.com/

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun