Mohon tunggu...
Dian Ayana
Dian Ayana Mohon Tunggu... -

Selanjutnya

Tutup

Kebijakan

Yuk Mengenal O-Ranger

8 Oktober 2018   16:54 Diperbarui: 8 Oktober 2018   17:00 2667
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Dalam transformasi PT Pos Indonesia terhadap kemajuan dan modernisasi zaman serta bersaing dengan competitor lain yang bergerak di bidang yang sama itulah yang melatarbelakangi mengapa O-Ranger PT Pos Indonesia ini dibentuk, Sesungguhnya modal dari PT Pos ini secara jaringan sudah sangat kuat.

Pos Indonesia merupakan perusahaan yang berdiri sejak tahun 1746 dengan memiliki jaringan yang sangat luas hingga 4.800 Kantorpos online. Jumlah titik layanan (Point of Sales) mencapai 58.700 titik dalam bentuk Kantorpos, Agenpos, Mobile Postal Service, dan lain-lain. Pos Indonesia memiliki jaringan yang dedicated, sistem distribusi yang handal, Track and Trace, layanan yang prima, kecepatan, ketepatan, serta harga yang kompetitif. Kantorpos merupakan tempat strategis untuk transaksi penjualan dan atau distribusi barang dan jasa.

O-Ranger merupakan tim yang dibentuk Pos Indonesia untuk melakukan layanan penjemputan barang (pick up service) di masing-masing area.

O-Ranger berasal dari kata Orange, yang merupakan warna lambang dari Pos Indonesia.

Terdiri dari 2 kata yaitu "O" dan "Ranger":

"O" yang merupakan kependekan dari sederetan kata Optimist, Onward, Outstanding, Observant, dan Outgoing.

"Ranger" (ranger) yang berarti pengembara atau penjelajah, melambangkan kegigihan tim dalam melaksanakan tugasnya dengan memanfaatkan kekuatan yang dimiliki.

Lalu apa sebenarnya dari tugas serta peran dari O-Ranger PT Pos?

Melakukan pick up service.

Terobosan dan modernisasi PT Pos ini memang ditujukan untuk meningkatkan pelayanan PT Pos, apalagi persaingan yang ada kini sudah sangat keras, perusahaan jasa kurir lainnya pun memiliki layanan ini, namun kelebihan dari PT Pos Indonesia ini adalah jaringan yang telah terbentuk di Nusantara sangat banyak. Seperti yang telah dijelaskan di atas bahwa memiliki jaringan yang sangat luas hingga 4.800 Kantorpos online. Jumlah titik layanan (Point of Sales) mencapai 58.700 titik dalam bentuk Kantorpos, Agenpos, Mobile Postal Service, dan lain-lain.

Menawarkan produk unggulan Pos Indonesia.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Kebijakan Selengkapnya
Lihat Kebijakan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun