Mohon tunggu...
Diana Pujiatie
Diana Pujiatie Mohon Tunggu... Guru - Guru Biologi di SMAN 1 Pulaupanggung Tanggamus Lampung

Menulis adalah cara terbaik mengeja bilangan tahun.Menulis adalah jalan setapak menorehkan kenangan.Menulis adalah jalan panjang menciptakan sejarah diri sendiri.Menulis adalah cara papipurna untuk mencipta keabadiaan.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Saat Nada Rasa Pelangi Menyapa Langit Pulaupanggung

13 April 2022   11:13 Diperbarui: 13 April 2022   11:44 638
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Diana Pujiatie, S.Pd guru SMAN 1 Pulaupangung. Dokpri

Setelah melalui proses seleksi ketat, karya puisi para siswanya dinyatakan lolos dan siap diterbitkan menjadi buku ber-ISBN

Dokpri
Dokpri
.

Berikut ini ungkapan syukur mereka,

Dinda Dwi Muhtia, siswa kelas XII IPA 1

"Ucapan terima kasih tak akan pernah cukup untuk menggambarkan betapa bersyukurnya saya bisa memiliki sebuah buku berkat bimbingan Ibu Diana, bahagia adalah satu-satunya kata yang mewakili perasaanku saat ini. "

Yeni Apriliyani, siswa kelas XI IPA 3

"Saya sangat bangga karena puisi yang saya buat bisa ada dalam sebuah buku lomba. Saya juga sangat senang mendapatkan sertifikat sebagai penulis buku Nada Rasa Pelangi, dan sertifikat peserta lomba. "

Wulan Edilia, siswa kelas XI IPA 3

" Alhamdulillah, saya sangat bersyukur berkat bimbingan Ibu Diana, saya dapat berkarya membuat puisi dan akhirnya dapat dijadikan buku. "

Wahyu Saputra, siswa kelas XI IPS 1

" Saya sangat bahagia bisa mewujudkan salah satu mimpi saya bisa membuat puisi.Ternyata mimpi saya terlampaui saat puisi yang saya buat ada di dalam sebuah buku lomba."

Dokpri
Dokpri

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun