Mohon tunggu...
Diah NawangWulan
Diah NawangWulan Mohon Tunggu... Mahasiswa - mahasiswi

mahasiswi UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Penting! Belajar Perihal Strategi Pemasaran

22 Desember 2021   12:39 Diperbarui: 22 Desember 2021   13:03 208
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

produk merupakan barang atau jasa yang ditawarkan oleh perusahaan kepada psar sasaran.

b) price/harga

harga  merupakan jumlah uang yang harus dibayarkan konsumen untuk mendapatkan suatu produk. harga termasuk unsur bauran pemasaran yang paling untuk disesuaikan dan membutuhkan waktu yang lebih singkat.

c) place/tempat 

Tempat atau saluran pemasaran meliputi kegiatan perusahaan yang membuat produk tersedia bagi pelanggan sasaran.

d) promotion/ promosi

promosi dilakukan untuk melakukan kegiatan aktivitas untuk mempengaruhi konsumen memunculkan minat membeli produk.

setelah membahas mengenai strategi pemasaran ada juga pembahasan mengenai  strategi penetrasi pasar. 

. Lantas apa yang dimaksud dengan strategi penetrasi pasar itu dan ada berapa macam strategi penetrasi pasar?

 Penetrasi pasar dapat didefinisikan sebagai suatu keberhasilan penjualan suatu produk atau layanan dipasar tertentu. Ada beberapa pengertian strategi penetrasi pasar. Dalam konsep strategi pertumbuhan menurut Igor Ansoff merupakan suatu pendekatan yang biasa digunakan untuk pemilihan strategi dalam rangka meningkatkan pendapatan perusahaan (revenue growth).

Setelah mengetahui definisi dari strategi penetrasi pasar, terdapat berbagai mcam -- macam mengenai strategi penetrasi pasar antara lain:

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun