Mohon tunggu...
Dhini Oktavianti
Dhini Oktavianti Mohon Tunggu... Freelancer -

Jalan-jalan, Belanja, Kuliner, Belanjaa.. ^_^

Selanjutnya

Tutup

Foodie

Nyobain Sushi yang Nge "Rock n Roll", Yuk!

21 Mei 2012   03:06 Diperbarui: 25 Juni 2015   05:02 2715
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Palang sushi rock n roll. sumber : snyfrinx.blogspot.com

[caption id="" align="aligncenter" width="300" caption="combo A dok pribadi"]

[/caption] [caption id="" align="aligncenter" width="300" caption="Combo A setelah dimakan dan diputer-puter. dok.pribadi"]
[/caption]

Selain combo A ada juga Combo B dan Combo C. Kebetulan kita tidak memesan combo tersebut jadi ga di poto :(. Ooo iya, harga Combo B itu Rp125.000 dan Combo C Rp 140.000. Isinya juga beragam. Dan setiap memesan combo dapat ocha gratis :D

[caption id="attachment_189232" align="aligncenter" width="300" caption="Jahe (udah abis), wasabi, cabe bubuk, kecap dan ocha dingin. dok.pribadi"]

1337477835243716755
1337477835243716755
[/caption]

Untuk rasa, cukup enak tapi kalau dibandingkan dengan Sushi Tei, masih juara Sushi Tei. Tapi kuantitasnya lebih banyak di Sushi Rock n Roll ini. Dari skala 10, aku kasih nilai 7.

Pelayanan mereka cukup ramah dan cukup tanggap. Walau cuma 1 pelayan merangkap sebagai kasir. Saat itu, ada 3 meja yang menunggu dilayani. Kalau 1 pelayan itu keteteran, ada chef wanita yang membantu pelayan tersebut melayani pelanggan. Untuk pelayanan, aku mau kasih nilai 7,5 dari skala 10.

Untuk pilihan menu, aku belum nyoba semuanya tapi kalau mau murah meriah dan kenyang bisa memilih menu Combo. :D Kalau yang paling enak di sni, aku ngejuarain Kani Nigiri. Ada mayones diatasnya bikin rasanya lebih nendang :D.

Total nilai untuk tempat ini keseluruhan, menurutku 7 dari skala 10. Sushi Rock n Roll bisa kamu jadikan salah satu pilihan tempat untuk sekedar makan saja. Kalau hangout mungkin kurang nyaman. :D

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun