Arti            : Ruang baca terbuka, merupakan ruang terbuka yang digunakan sebagai tempat diskusi outdoor di perpustakaan
Kelas Kata     : Noun
Kata Turunan  : Tidak memiliki turunan
78. RDA
Arti            : Resource Description and Access yaitu standar yang digunakan dalam pengatalogan terbaru berbasis digital
Kelas Kata     : Noun
Kata Turunan  : Tidak memiliki turunan
79. Referensi
Arti            : Sumber informasi yang digunakan untuk mendukung atau membantu penulisan karya ilmiah
Kelas Kata     : Noun
Kata Turunan  : Mereferensikan
80. Rekod
Arti            : Catatan yang menyimpan informasi atau data untuk keperluan pengelolaan pada saat dibutuhkan
Kelas Kata     : Noun