NSP3 mengatur peredaran protein-protein yang sudah diproduksi di dalam sel paru-paru, sehingga coronavirus bisa bekerja secara terstruktur. Sel paru-paru yang sehat biasanya menyuruh protein yang sudah mulai rusak untuk pensiun. Tapi NSP3 mencegahnya, sehingga keseimbangan sel terganggu dan membuat sel tidak bisa memproduksi anti virus.
14. NSP4: Membuat gelembung
![nsp4-5e8d209ad541df4d680cd702.jpg](https://assets.kompasiana.com/items/album/2020/04/08/nsp4-5e8d209ad541df4d680cd702.jpg?t=o&v=555)
15. NSP5: Aktivator
NSP5 mengaktifkan kinerja NSP yang lain.
16. NSP6: Pabrik gelembung
Bekerja sama dengan NSP3 dan NSP4 untuk menciptakan gelembung
17. NSP7 dan NSP8: Abang-abang fotokopi