Mohon tunggu...
Nahariyha Dewiwiddie
Nahariyha Dewiwiddie Mohon Tunggu... Full Time Blogger - Penulis dan Pembelajar

🌺 See also: https://medium.com/@dewiwiddie. ✉ ➡ dewinaharia22@gmail.com 🌺

Selanjutnya

Tutup

Fiksiana

Perisai Hati

20 Oktober 2015   17:11 Diperbarui: 20 Oktober 2015   17:13 264
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Setelah sampai suatu ketika
suara palsu nurani bergejolak
menyeruak
menusuk perih, menyertai
pada hati yang kelam ini

Aku menempuh pada jalanan dunia
kanan kiri
ada yang mengikutiku,
siluman maya berhati busuk
menyergapku, merayuku
dengan tipuan indah bak puisi

"Berilah aku selimut!"
Selimut yang melindungi hati,
bak perisai
memalingkanku dari tatapan haram nan tajam
mengarahkanku keluar dari celah hidupku

Ya, dalam untaian bait-bait pintaku
pada empunya kehidupan
agar dibalut hati,
dengan pelita kebajikan
untuk menaiki tangga-tangga kehidupanku

Sumber gambar: http://www.mrwallpaper.com

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Fiksiana Selengkapnya
Lihat Fiksiana Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun