Setiap peserta didik memiliki cara belajar yang berbeda-beda,  mulai dari belajar dengan bernyanyi,  belajar melalui video sampai dengan belajar mandiri. Ada juga peserta didik yang menyukai sistem kerja kelompok karena lebih menyenangkan.
(4) Meningkatkan Kemampuan Berbicara di Depan UmumÂ
Dalam berkerja kelompok, setiap individu dituntut untuk memberikan dan mengutarakan pendapat dan idenya, Â dari sini peserta didik dapat melatih kemampuannya untuk berkomunikasi di depan umum.Â
Dari beberapa manfaat di atas, masih banyak manfaat bekerja sama lainnya.Â
Mari menjadi generasi Zaman Now yang memiliki karakter sesuai pancasila sebagai jati diri Indonesia.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H