Mohon tunggu...
dewi laily purnamasari
dewi laily purnamasari Mohon Tunggu... Dosen - bismillah ... love the al qur'an, travelling around the world, and photography

iman islam ihsan

Selanjutnya

Tutup

Trip Pilihan

Bertandang ke Masjid Al Jabbar Nan Megah

5 Desember 2023   08:50 Diperbarui: 5 Desember 2023   09:06 450
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

4. Perhatikan dan jaga barang pribadi dengan baik. 

5. Bila membawa anak, terutama balita, mohon diperhatikan kebersihannya seperti memakai popok anti bocor dan selalu dalam pengawasan orang tua.

Taman Masjid Al Jabbar yang diberi perkerasan paving block dan pohon-pohon yang masih belum rimbun. Sumber gambar dokumen pribadi.
Taman Masjid Al Jabbar yang diberi perkerasan paving block dan pohon-pohon yang masih belum rimbun. Sumber gambar dokumen pribadi.

Tak lupa berfoto sejenak di tepi danau, dengan latar masjid dan langit biru berhias awan putih. Angin sepoi menemaniku. Waaahhh ... Rasanya masih betah nih ... Aku sempatkan mampir ke kios UMKM yang berada di dekat area parkir. Ada cemilan buah potong yang segar dan tahu Sumedang yang hangat dengan cabe rawit pedas. Aku memesan segelas kopi agar tidak mengantuk saat menyetir mobil di tol.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun