Mohon tunggu...
dewi laily purnamasari
dewi laily purnamasari Mohon Tunggu... Dosen - bismillah ... love the al qur'an, travelling around the world, and photography

iman islam ihsan

Selanjutnya

Tutup

Trip Pilihan

Jejak Umroh, Berjumpa Muslim Nigeria

9 November 2020   06:50 Diperbarui: 9 November 2020   06:58 118
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Air zam zam di dalam Masjidil Haram

Aku tanya  'Can you speak english ?' Anak tertua menjawab : 'Yes'. Aku tanya lagi 'where are you come from ?' Dia menjawab 'Nigeria'. Barakallah ... Ternyata bahasa 'Hausa' adalah bahasa resmi negara Nigeria selain bahasa Inggris.  

Dahulunya negara Afrika Barat ini di jajah oleh Inggris. Aku salami kedua anak itu dan kuberikan hadiah bros 'It's gift for you'.  'Thank you' jawab mereka sambil tersenyum.

Aku dan Teteh jabat lagi tangan mereka sambil pamit : 'Nice to meet you ... Assalamu'alaikum' ; sejarah mencatat bahwa hajar ibunda ismail as istri ibrahim as yang berjuang sendirian di bumi yang tandus bakkah. Ibunda Hajar berlari 7 kali antara shafa dan marwa mencari rahmat Illahirabbi dan keluarlah air zam-zam yang hingga kini masih deras saja mencukupi kebutuhan para peziarah tanah suci ...

Ibunda Hajar berkulit hitam sebagaimana nama batu di dinding Ka'bah Hajar Aswad. Asal ibunda Hajar adalah benua Afrika seperti 4 orang kaka beradik yang kami temui barusan dalam area shalat Masjidil Haram tadi. Masyaallah ...

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun