Mohon tunggu...
Devy Probowati
Devy Probowati Mohon Tunggu... Dosen - BK FIP UM

Berbagi informasi seputar pendidikan

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Peningkatan Keterampilan Penelitian Tindakan Bagi Guru BK

9 November 2021   11:35 Diperbarui: 9 November 2021   11:37 160
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ruang Kelas. Sumber Ilustrasi: PAXELS

Peran aktif ketua MGBK Blitar Raya dan para guru BK dalam rangkaian kegiatan pengabdian ini dapat menunjang ketercapaian tujuan yaitu meningkatkan kompetensi guru BK melalui pelatihan penulisan penelitian tindakan bimbingan dan konseling. Berdasarkan hasil evaluasi, diketahui bahwa rata-rata pemahaman peserta terkait materi yang diberikan masuk dalam kategori baik. Selain itu, tingkat kebermanfaatan pelatihan ini menunjukkan 60% yang artinya sangat bermanfaat bagi peserta. Materi-materi yang diberikan dapat dipahami dengan baik oleh guru BK, begitu pula media pelatihan yang digunakan dan tugas-tugas yang diberikan dapat menunjang pemahaman para guru BK.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun