Mohon tunggu...
Money

Investasi yang Memberikan Jaminan Hidup Masa Depan

6 Juni 2016   23:11 Diperbarui: 6 Juni 2016   23:16 59
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ekonomi. Sumber ilustrasi: PEXELS/Caruizp

Setelah mengetahui manfaat dari berinvestasi, maka investasi sangat penting untuk dilakukan hal ini dikarenakan raga tidak selamanya kuat dan sehat untuk melakukan pekerjaan. Manusia semakin lama maka akan semakin menua dengan umur yang semakin banyak sehingga sudah tidak mampu lagi untuk melakukan sebuah pekerjaan. Alasan kedua, yaitu harga – harga yang terus mengalami kenaikan, dimana negara Indonesia dari tahun ke tahun terus mengalami kenaikan harga, baik harga untuk makanan pokok dan juga harga – harga untuk barang-barang lainnya, hal ini dikarenakan Indoanesia terkena dampak dari inflasi, sehingga apabila masyarakat melakukan investasi maka dapat mengatasi harga – harga yang terus melambug tinggi, karena nilai uang apabila direalisasikan terhadap sebuah barang kadang akan mengalami kenaikan atau penurunan untuk mendapatkan barang tersebut. Alasan ketiga yaitu dibutuhkan dana cadangan untuk mengatasi keadaan darurat, suatu peristiwa atau kejadian tidak dapat diketahui secara pasti oleh siapapun sehingga perlu adannya berjaga-jaga salah satunya dengan melakukan investasi. Alasan ke empat, yaitu generasi mendatang memiliki hak akan warisan, dimana apabila seorang hidup makan akan meninggalkan sanak saudaranya sehingga mereka berhak miliki warisan untuk keberlangsungan hidupnya.

Oleh karena itu investasi sangatlah penting untuk keperluan penjaminan dimasa depan dengan beberapa manfaat yang dapat dirasakan oleh banyak kalagan. Akan tetapi masih terdapat masyarakat yang masih enggan untuk melakukan investasi dengan alasan sulit, karen belum memahami produk, berisiko, membutuhkan modal yang besar, tidak dijamin kehalalannya. Maka solusinya masyarakat dapat datang ke reksadana syariah untuk mekaukan investasi, karen reksanadana akan mengelola investasi anda, selain itu modal yang diperlukan tidak harus besar, dan kehalalannya dijamin karena telah masuk JII instrumen yang digunakan untuk berinvestasi. Akan tetapi bagi masyarakat yang mengerti apa itu berinevstasi dan tata caranya dapat melakukan investasi sendiri di pasar modal yang terlebih dahulu harus membuka akun pasar modal.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun