Mohon tunggu...
Devin Runancia
Devin Runancia Mohon Tunggu... Freelancer - Sekolah loh :)

Belajar itu menyenangkan :)

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Kesultanan Tidore: Kesultanan Penghidup Bangsa Eropa

5 September 2019   12:55 Diperbarui: 5 September 2019   14:00 1424
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Hai kawan, di artikel pertama saya ini, saya akan membahas tentang Kesultanan Tidore yang terletak di daerah Indonesia Timur yaitu Maluku. nah Awalnya 4 kerjaan islam di Maluku disebut Maluku Kie Raha atau Maluku Empat Raja. Kesultanan Tidore yang diperintah oleh Sultan Mansur, Kesultanan Jailolo yang diperintah oleh Sultan Sarajati. Dan letaknya di pulau Halmahera. Dan wilayah Maluku Bagian Timur serta pantai yang berada di Irian Jaya atau Papua dikuasai oleh Kesultanan Tidore karena itu Kesultanan Tidore dapat dikatakan Kesultanan Maritim, karena sebagian wilayahnya adalah perairan dan pantai.Awalnya 4 kerjaan islam di Maluku disebut Maluku Kie Raha atau Maluku Empat Raja. Kesultanan Tidore yang diperintah oleh Sultan Mansur, Kesultanan Jailolo yang diperintah oleh Sultan Sarajati. Dan letaknya di pulau Halmahera. Dan wilayah Maluku Bagian Timur serta pantai yang berada di Irian Jaya atau Papua dikuasai oleh Kesultanan Tidore karena itu Kesultanan Tidore dapat dikatakan Kesultanan Maritim, karena sebagian wilayahnya adalah perairan dan pantai.

Wilayah Kerajaan Tidore | howlingpixel.com
Wilayah Kerajaan Tidore | howlingpixel.com

Kali ini saya akan bahas dengan urutan urutan pertanyaan agar kawan kawan sekalian lebih mudah membaca artikel ini YUK!

1. Apakah Kesultanan Tidore Kaya?

Tentu saja Kesultanan Tidore sangat kaya

loh kan Kesultanan Tidore wilayah nya gak gede kak, kok dia dibilang kaya sih?

nah kawan kawan, Kesultanan tidore ini bukan kaya akan wilayah kekuasaan dan materi seperti uang dan emas, melainkan Kesultanan Tidore dapat dikatakan sangat kaya hingga yang menghidupi bangsa Eropa adalah Kesultanan tidore, ternyata Kesultanan Tidore ini punya REMPAH-REMPAH  yang banyak loh, karena saat itu rempah rempah sangat langka dan mahal maka bangsa Eropa sampai datang untuk mengambil rempah-rempahnya agar mereka kaya. jadi gimana Kesultanan Tidore kaya bukan hihi...

2. Bagaimana Kesultanan Tidore dapat dikenal di antara Kerajaan ataupun Kesultanan lainnya?

Kesultanan Tidore dikenal kerjaan atau Kesultanan lainnya karena rempah rempah milik Kerajaan Tidore menjadi pusat dari komoditas perdagangan pada jamannya jadi kalo butuh rempah rempah tinggal kontak Kesultanan Tidore hahahaha....

WAHH KEREN YA KESULTANAN TIDORE SAMPE BISA DIKENAL GITU WALAUPUN WILAYAH KEKUASAANYA TIDAK BESAR

tentu saja Kesultanan Tidore ini kecil kecil cabe rawit...

3.  Mengapa Kesultanan Tidore Runtuh?

kak kan Kesultanan Tidore udah kaya gitu kok masih bisa runtuh sih??? KENAPAA??

nah kawan kawan Kesultanan Tidore ini runtuh karena diadu domba oleh bangsa Eropa, jadi bangsa Eropa itu mengadu domba Kesultanan Tidore dengan temannya yaitu Kesultanan Ternate. namun akhirnya kedua kesultanan ini sadar kalau mereka hanya di adu domba agar Rempah-rempah mereka dimiliki sepihak oleh bangsa Eropa. Akhirnya Kesultanan Ternate dan Kesultanan Tidore BERSATU loh untuk melawan bangsa Eropa. namun sayangnya kemenangannya tidak berlangsung lama karena ternyata Rempah rempahnya sudah di dimiliki sepihak terlebihi dahulu oleh bangsa Eropa yah sedih yaa...

4. Kapan Kesultanan Tidore Berdiri dan Runtuh?

NAH Kawan, Kesultanan Tidore ini berdiri sekitar tahun 1322 sampai 1521, Kesultanannya kecil sih tapi bertahan cukup lama juga loh kawan kawan

5. Dimana saja wilayah Kekuasan Kesultanan Tidore?

nah kesultanan Tidore ini menguasai Wilayah wilayah Indonesia bagian Timur seperti daerah Papua, Halmahera, Raja Ampat, Maluku, Maksan, Jailolo, dan Kai

6. Siapa Pemimpin Kesultanan Tidore?

Sultan Nuku | pahlawanindonesia.com
Sultan Nuku | pahlawanindonesia.com

Pemimpin yang terkenal pada masanya adalah Sultan Nuku, dipanggil dengan sebutan Sultan karena beragama Islam, jadi dulu jika pemimpin beragama Islam maka rakyatnya akan memeluk Agama Islam juga. nah Sultan Nuku ini terkenal karena selain dia yang membangun kesultanan Tidore dia juga yang Gigih dan Beraninya melawan VOC dan Negara negara Eropa.

KAK, Bagaimana dengan kondisi Politik, sosial-budaya, dan Ekonominya?

biar lebih jelas saya singkat kan saja ya, kita mulai YUKK

1.Kondisi Politik

Kesultanan Tidore ikut membangun ULI SIWA atau persekutuan sembilan bersaudara) dengan Tidore sebagai ketua nya. dan Kesultanan Tidore menerima kedatangan Spanyol ke Maluku dengan tujuan melawan Musuh Kesultanan Tidore yaitu Ternate yang dibantu oleh Portugis namun Spanyol mundur akibat gertakan Portugis yang mengatakan bahwa Spanyol melanggar perjanjian Tordesillas. dan masa keemasan Kesultanan Tidore adalah kekuasaan Sultan Nuku (1738-1805) yang memiliki sifat anti-imperalis.

2. Kondisi Sosial-budaya

kedatangan bangsa portugis di daerah maluku mulai penyebaran agama katolik oleh misionaris bernama Fransiscus Xaverius dan berhasil menyebarkan ke wilayah Halmahera, Ternate, dan Ambon.  Telah kita ketahui bahwa sebelumnya di Maluku telah berkembang agama Islam. Dengan demikian kehidupan agama telah mewarnai kehidupan sosial masyarakat Maluku. Dalam kehidupan budaya, rakyat Maluku diliputi aktivitas perekonomian, maka tidak banyak menghasilkan budaya. Salah satu karya seni bangun yang terkenal ialah Istana Sultan Ternate dan Masjid kuno di Ternate 

3. Kondisi Ekonomi

Tidore merupakan Kesultanan yang berada di wilayah bagian Timur Nusantara dan merupakan Penghasil rempah rempah dunia, maka jika kita menggunakan selat malaka sebagai jalur perdagangan, Kesultanan Tidore adalah pangkal perdagangan, Bangsa Eropa sebagai Konsumennya karena bagian timur nusantara adalah wilayah Kesultanan Tidore sehingga Kesultanan Tidore memiliki cakupan pasokan yang cukup banyak

Nah ada 2 nilai yang dapat kita ambil dari Kesultanan Tidore yaitu yang pertama adalah sikap toleransi pada perbedaan yang terjadi di Maluku ada yang memeluk agama Katolik ada juga yang memeluk agama Islam. dan yang kedua warisannya adalah sistem kalender agama islam seperti (Legi, Pahing, Pon, Wage, dan Kliwon) yang masih kita gunakan hingga kini. dan juga karena Kesultanan Tidore, hingga kini INDONESIA dikenal sebagai penghasil rempah rempah terbanyak dan sudah diakui dunia.

REFERENCES:

sejarah-negara.com

zonasiswa.com

Hapsari, Ratna. 2016. SEJARAH UNTUK SMA/MA KELAS XI PEMINATAN. Erlangga, Jl. H. Baping Raya No 100, Ciracas, Jakarta 13740

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun